Senin, 23 Mei 2011

postheadericon Sejarah Dusun Torowek


>Penamaan Torowek
Tak seperti tempat lain yang memiliki filosofi yang tak rumit dan cenderung simpel. Teperti misalnya dengan nama stasiun kiara condong, konon katanya dulu ada sebatang pohon kiara yang condong. meskipun sekarang pohon itu sudah tidak ada lagi, namun namanya tetap tidak berubah. Atau seperti nama benua yang sekaligus menjadi nama negara, negara adikuasa itu ditemukan oleh dua orang berkebangsaan spanyol, Colombus dan Amrigos sehingga dinamakan benua Amerika.

Dari namanya, Torowek memang terdengar asing dan sedikit menggelitik di telinga. apalagi bagi orang yang baru pertama kali mendengar nama tersebut. Namun di pertengahan abad 20 dan penghujung abad, tepatnya tahun 50-an dan 90-an nama kampung Torowek cukup dikenal di kalangan PT KAI (Kereta Api Indonesia) karena pada saat itu terjadi kecelakaan kereta api yang menelan banyak korban. Dan masih banyak lagi insiden lainnya  meskipun tak menghanyutkan banyak jiwa, seperti roda kereta yang anjlok dan yang lainnya.

Share

About Me

Foto Saya
Fahmi Faneja
Fundamental, Sosialis, Sekuler dan Liberal....
Lihat profil lengkapku
FAHMI FANEJA. Diberdayakan oleh Blogger.

Pengikut